Salah satu agenda yang disematkan dalam Popcon Asia yang berlangsung di
Jakarta Convention Center sejak 7-9 Agustus 2015 adalah Costreet
Competition dan Cosplay Photography Competition. Costreet Competition
sama sekali tidak memungut biaya pendaftara, terbuka untuk semua
cosplayer yang ingin ber-cosplay di ajang Popcon Asia 2015 ini.
Setiap hari akan dipilih 4 pemenang kategori Best Male, Best Female,
Favorite Winner dan Best Duo/Group yang akan memperebutkan hadiah jutaan
rupiah serta merchandise menarik lho. Yuk intip bagaimana keseruannya. (hs)





0 komentar: